Sebagai perusahaan switching yang bergerak dalam penyedia jasa sistem pembayaran Jaringan PRIMA memiliki beberapa fitur yang sekiranya bisa mendukung model transaksimu. Dengan memiliki beberapa fitur Jaringan PRIMA, kami harap kamu tidak perlu khawatir masalah pembayaran di tempat tujuanmu. Mau tarik tunai tapi tidak ada kartu debit? Bisa! Mau full mengandalkan mobile banking? Juga bisa! Yuk simak apa saja fiturnya......
Layanan Tarik Tunai Tanpa Kartu memungkinkan Kawan PRIMA mengambil uang tunai di ATM hanya dengan menggunakan aplikasi mobile banking, tanpa perlu membawa kartu debit fisik. Prosesnya cepat, aman, dan bisa dilakukan kapan saja di berbagai ATM yang terhubung dengan Jaringan PRIMA.
PT Rintis Sejahtera, sebagai pengelola Jaringan PRIMA, meluncurkan layanan Layanan Tarik Tunai Tanpa Kartu yang kini sudah dapat digunakan oleh nasabah melalui aplikasi mobile banking dan ATM pada 13 mitra bank yang bekerja sama dengan Jaringan PRIMA. Jaringan PRIMA saat ini juga tengah berada dalam tahap pengembangan layanan bersama 36 mitra bank lainnya.
Fitur Layanan Tarik Tunai Tanpa Kartu Antarbank Kini Sudah Dapat Diakses di 13 Mitra Bank Jaringan PRIMA
Kawan PRIMA, kebutuhan uang tunai itu masih sangat dibutuhkan loh di tengah maraknya pembayaran digital yang sudah lazim di era sekarang. Untuk mengakomodasi kebutuhan tunai yang masih tinggi, hadirlah Fitur Tarik Tunai Tanpa Kartu atau Cardless Cash Withdrawal (CCW) yang memudahkan kebutuhanmu akan uang tunai. Selengkapnya....
Di era digital yang terus berkembang, masyarakat Indonesia semakin mengandalkan layanan keuangan berbasis teknologi untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Di balik kemudahan ini, Jaringan PRIMA berperan penting dalam memastikan transaksi berjalan lancar, aman, dan dapat diakses oleh semua kalangan.Apa saja fitur-fitur yang memudahkan dan aman tersebut? Berikut ulasannya:
Kawan PRIMA, kamu pernah mengalami situasi mendesak butuh uang tunai tapi lupa bawa kartu ATM? Tenang, zaman sekarang kamu nggak perlu panik! Dunia perbankan telah menjawab kebutuhan ini lewat fitur bernama Cardless Cash Withdrawal (CCW) atau lebih dikenal sebagai Tarik Tunai Tanpa Kartu. Teknologi ini memungkinkanmu mengambil uang tunai di ATM hanya dengan mengandalkan ponsel dan aplikasi mobile banking.
Kawan PRIMA, di era digital yang terus berkembang, masyarakat Indonesia semakin mengandalkan layanan keuangan berbasis teknologi untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Inovasi seperti QRIS, mobile banking, dan fitur tarik tunai tanpa kartu (Cardless Cash Withdrawal/CCW) telah menjadi bagian integral dari kehidupan finansial modern.
Lebaran adalah momen spesial yang penuh dengan kebahagiaan dan kebersamaan. Mulai dari berbagi THR, belanja kebutuhan hari raya, hingga mudik ke kampung halaman, semuanya butuh persiapan finansial yang matang. Nah, agar transaksi keuanganmu tetap lancar tanpa ribet, manfaatkan fitur CCW (Cardless Cash Withdrawal) atau Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI!
Momen istimewa untuk berkumpul dengan keluarga memang selalu dinantikan. Namun, perjalanan jauh bisa menjadi tantangan jika tidak dipersiapkan dengan baik. Mulai dari kondisi kendaraan hingga metode pembayaran selama perjalanan, semuanya perlu diperhitungkan agar mudik tetap lancar dan bebas hambatan.